Tesla Cybercab Akan Diluncurkan Pada 2026
Reporter: Tempo.co
Editor: Fajar Januarta
Jumat, 11 Oktober 2024 21:00 WIB
  • CEO Tesla dan pemilik X Elon Musk menaiki robotaxi Tesla pada acara peluncuran di Los Angeles, California, AS, 10 Oktober 2024. Elon usk berjanji bahwa kendaraan Model 3 dan Model Y akan dapat beroperasi tanpa pengawasan pengemudi di California dan Texas tahun depan. Tesla/Handout via REUTERS

  • Robovan Tesla diluncurkan pada sebuah acara di Los Angeles, California, AS, 10 Oktober 2024. Elon Musk berencana untuk mengoperasikan armada taksi Tesla yang dapat dikendarai sendiri yang dapat dipanggil penumpang melalui aplikasi. Tesla/Handout via REUTERS

  • Robotaxi Tesla terlihat pada acara peluncuran di Los Angeles, California, AS, 10 Oktober 2024. Tesla/Handout via REUTERS

  • CEO Tesla dan pemilik X Elon Musk berbicara di atas panggung di samping robovan Tesla pada sebuah acara di Los Angeles, California, AS, 10 Oktober 2024. Tesla/Handout via REUTERS

  • Robovan Tesla diluncurkan pada sebuah acara di Los Angeles, California, AS, 10 Oktober 2024. Tesla/Handout via REUTERS


FOTO TERKAIT